Sunday 3 April 2016

Cara mempercepat koneksi internet menggunakan CMD


Cara mempercepat koneksi internet menggunakan CMD





Bosen yah punya jaringan wifi/modem yang lemot??? Sekarang sy share  gimana caranya mempercepat koneksi internet untuk pengguna laptop/pc tanpa mendownload software

Cara mempercepat koneksi Internet dengan CMD sangatlah mudah, ikuti langkah-langkah seperti video di atas!!


1. Pada desktop tekan keyboard (windows+R) dan ketik cmd

2. Pada cmd ketik ipconfig/all

3. Cari DNS Servers

4. Pada cmd ketik ping -l 500 DNS server anda -t

5. Biarkan cmd bekerja dan anda dapat meminimize cmd, tapi jangan keluar dari jendela cmd

Anda dapat menggunaka angka diatas 500 pada pengetikan ping -l, semakin banyak anda menggunakan angka pada ping -l maka semakin rendah rate download laptop anda, saya sarankan penggunaan ping -l jangan lebih dari angka 2000

Semoga Bermanfaat!!

No comments:

Post a Comment

Pengunjung yg baik selalu memberikan komentar
Kalo komentar dgn kata yg baik dan sopan
Thx